menu horizontal

Kamis, 28 Maret 2013

Biografi Michael Carrick



Kali ini Manchester United Magetan akan mengulas sedikit tentang Biografi Pemain Manchester United. Yang saya akan bahas adalah pemain tengah Manchester unted yaitu Michael Carrick


Nama Lengkap : Michael Carrick
Tempat Lahir : Wallsend, Tyne & Wear, Inggris
Tanggal Lahir : 28-07-1981
Kebangsaan : Inggris
Posisi : Gelandang
Bermain di Klub : Manchester United

Michael Carrick adalah seorang pemain sepak bola profesional yang berasal dari Inggris. Ia lahir pada tanggal 28 Juli 1981 di Wallsend, Tyne & Wear, Inggris. Saat ini ia merupakan salah satu punggawa dari klub Manchester United dan bermain pada gelandang. Selain itu ia juga termasuk pemain dalam skuad timnas Inggris.

Karir Junior:
1986–1997 : Wallsend Boys Club
1997–1998 : West Ham United

Karir Senior

1998–2004 : West Ham United
1999 : Swindon Town (Dipinjamkan)
2000 : Birmingham City (Dipinjamkan)
2004–2006 : Tottenham Hotspur
2006-xxxx : Manchester United  

Karir Timnas:

2000 : England U-18
2000–2003 : England U-21
2006 : England B
2001–xxxx : England


Sekian POST saya semoga bermanfaat dan memberikan berkah tersendiri #AMIN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar